Thrill Of Life Super Playground sebuah event komunitas hobi yang sudah berdiri sejak tahun 2017, dan diadakan di Kawasan Progresif Sport Center Bandung yang berada di Jalan Soekarno Hatta pada tanggal 15-16 Januari 2022 tersebut mendapat antusias bagi wadah para penikmat hobi seperti sepeda BMX, skateboard, mini 4wd atau tamiya, roller skate, dan mobil RC.